Minggu, 09 Maret 2014

Menghilangkan Galau saat akan menghadapi UNAS


 


1.       Berfikir  Objektif
Semua orang memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing, ada yang  ganteng ,ada yang cantik itu jika kita lihat dari penampilan, jika dilihat dari anugrah yang diberi  oleh tuhan yang maha esa  ada yang pintar , ada pula yang sebaliknya. Namun sebuah prestasi bisa kita kejar dengan bersungguh-sungguh dalam menghadapi suatu hal.
Contohnya: ingin kaya , bersungguh- sungguh dalam bekerja. Ingin nilai UNAS bagus belajar dengan sungguh-sungguh
2.       Jangan Memiliki  Angan-Angan yang berlebihan
Memang kita boleh berangan-angan namun jangan terlalu berlebihan. Misalnya, (pada saat kelas 3 smp) saya ingin mendapat nilai UNAS yang  sempurna, masuk sma favorite, bisa membuat game sendiri, ingin ini – ingin itu. Jika seperti itu kalian akan kelelahan jika saran saya kalian lebih baik menghadapi masalah kalian dengan 1 per 1.
3.       Yakin
Mental kalian harus kuat saat menghadapi UNAS jangan takut. Sebelum UNAS sebaiknya kalian belajar dengan sungguh-sungguh lalu seringlah berolahraga. Bukannya kalian bermalas-malasan,tidur, bermain game, karena itulah kalian takut untuk menghadapi UNAS.


0 komentar:

Posting Komentar